Media  

Arus Balik Pasca Libur lebaran Idulfitri 1443 H mulai normal

porostengah.com (Selayar) – Ratusan Unit Kendaraan Kecil (Kk) Yang Terdiri Dari Armada Mobil Pribadi Dan Sepeda Motor, Kembali Diseberangkan Via Kapal Ferry Bertepatan Dengan  Masa Arus Balik Libur Lebaran Penumpang, Pasca Hari Raya Idul Fitri 1443 H.

Tiga Unit Armada Kapal Ferry Disiagakan Pt. Asdp Indonesian Ferry (Persero) Cabang Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan, Sejak Hari, Minggu, (8/5) Subuh, Sampai Sore Hari. Dengan Kondisi Cuaca Berawan Dan Berombak.

Ketiganya, Distandbykan Untuk Mengurai Antrian Pemudik Yang Akan Keluar Melalui Pintu Pelabuhan Pamatata Dan Kembali Ke Kota Tujuan Masing-Masing. Ketiga Armada Diantaranya, Takabonerate, Bontoharu, Dan Kormomolin, Dengan Total Penumpang1.107 Orang Pada Hari Minggu 8/5/2022.

Pada Trip Pertama, Pt. Asdp Indonesian Ferry (Persero) Cabang Kepulauan Selayar, Memberangkatkan Km. Kormomolin Yang Disusul Oleh Kmp. Bontoharu Pada Pemberangkatan Trip Kedua. Kmp. Balibo Dan Kmp. Kormomolin Di Trip Keempat.

Kadis Perhubungan Kep. Selayar Drs. Suardi  Mengatakan, “Sudah Menjadi Komitmen Bersama, Bahwa Penumpang, Dan Kendaraan Pemudik Akan Diberangkatkan Lebih Awal Dari Jadwal Yang Telah Ditetapkan Sebelumnya Dan Persentase Dari Arus Mudik Tahun Kemarin Antara 70% Dan 99% Yang Artinya Tahun Ini Lebih Banyak Dibanding Tahun Kemarin”. (NK)

 

Bawaslu Selayar Palopo Pilwalkot

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!